Header Ads

Pesona Air Terjun Silima-Lima Marancar yang Menggugah Hati

https: img-z.okeinfo.net content 2019 02 28 406 2024226 pesona-air-terjun-silima-lima-marancar-yang-menggugah-hati-lN8v8d0huP.jpg 

Agen Poker Online - Air terjun Silima-Lima ini terletak di Desa Simaninggir, Kecamatan Marancar, Kabupaten Tapanuli Selatan (Tapsel), Sumatera Utara. 

Secara geografis tempat ini dibentengi oleh dua gunung, yakni Gunung Sibual-Buali dan Gunung Lubuk Raya.

Tempatnya sendiri berada di atas ketinggian kurang lebih 1.000 meter di atas permukaan laut. Jika ingin berkunjung ke lokasi ini, kita membutuhkan waktu satu jam menggunakan sepeda motor dari kota Padangsidimpuan. 

Lalu dari desa ini, kita harus berjalan kaki lagi yang memakan waktu sekira 15 menit untuk tiba di lokasi wisata itu.


"Kalau ke tempat ini saya sangat suka memang, namun menuju lokasi ini sangat butuh tenaga, extrem karena jalannya melewati jalan yang mendaki dan menurun" kata Donny (19), seorang pengunjung wisata Silima-Lima, dilansir Agen Poker Online.

  

Menuju Silima-Lima, kita harus melewati persawahan, kebun salak, lalu perkebunan karet milik warga. 

Dan saat ini sudah dibangun jalan aspal oleh Pemerintah Daerah Tapsel, sehingga berjalan kaki ke titik pusat lokasi wisata Silima-Lima tinggal memakan waktu sekitar 15 menit dari parkir kenderaan.

MKV Poker - Agen Poker Online dengan menggunakan uang asli Terbaik dan Terpercaya di Indonesia.
[ BONUS DEPOSIT 10% untuk semua member MKV POKER dengan Minimal Deposit sebesar Rp. 20.000,- ]

"Memang waktu dulu sangat susah menuju lokasi ini karena aksesnya masih sangat minim, namun sekarang lokasi ini sangat ramai dikunjungi warga daerah maupun luar daerah mungkin karena jalan ke lokasi ini sekarang sudah sangat mudah" tambah Pane, pengunjung lainnya. 

 

Perjalanan kurang lebih satu jam akan terbayar lunas dengan kompilasi air terjun Silima-Lima sudah tergantung di depan mata. 

Memberikan sebuah pemandangan yang sangat luar biasa. Air Terjun Silima-Limala menjadi air terjun yang paling tinggi yang ada di Tapanuli Selatan. 

Ketinggiaannya kurang lebih 100 meter, air jernih dan bersih yang jatuh ke dasar membuat kita terkagum-kagum. 

Sungguh indahnya ciptaan Yang Maha Kuasa ini. Belum lagi kita menikmati udara sejuk dan segar, sehingga membuat pernapasan kita sangat lega dibanding menghirup udara kota. 

 

Hingga kini, baik rombongan keluarga, sebagian besar yang datang menyapa keindahan Silima-Lima adalah para pecinta alam dari kampus, atau dari luar daerah. Bila liburan tiba, tempat ini akan dipadati pengunjung. 

Nah, kalau Anda ke Tapanuli Selatan, sapa dulu air terjun Silima-Lima. Pasti Anda tidak akan menyesal bila sudah berjumpa langsung dengan air terjun Silima-Lima. Akan ketagihan untuk datang kembali ke tempat ini.



Tidak ada komentar